Berita

Anda di sini

Depan / Berita

Memanfaatkan Potensi Energi Terbarukan untuk Masa Depan Negeri

“Kita hanya memiliki satu bumi dan tanpa kita sadari bumi yang cantik ini tersakiti dengan berbagai proses dan aktivitas peradaban. CO2 dan efek rumah kaca sebagian besar dihasilkan dari penggunaan energi fosil. Dengan itu, energi terbarukan menjadi hal yang wajib bagi masa depan umat manusia”, demikian Professor Shih Chen membuka kuliah umum yang...

Perangi Emisi Karbon, Kementerian Lingkungan Hidup Gelar Festival Iklim

Kartika Sari Tarigan, - detikNews Jakarta - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan akan mengadakan Festival iklim pada 1-4 Februari mendatang. Acara ini merupakan tindakan lanjut atas kehadiran Indonesia dalam Conference of Party (COP) 21 UNFCCC di Paris. Dalam COP 21 dibahas bagaimana upaya menurunkan emisi karbon global. "COP 21 di Paris telah...

Februari 2016, Indonesia Luncurkan Program Energi Surya 5000 MW Bernilai Investasi US$7 Miliar

Jakarta, Pada 11-12 Februari 2016, berkolaborasi dengan dunia internasional, Pemerintah Indonesia berencana meluncurkan program 5000 megawatt (MW) energi surya bernilai investasi US$7 miliar, saat Bali Clean Energy Forum (BCEF). Bersamaan dengan itu, akan dilakukan pula, peluncuran Centre of Excellence Energi Bersih, virtual lounge. BCEF ditargetkan...

Workshop Persiapan PA di Muaro Jambi

Konsorsium Hijau mengadakan Workshop persiapan Participatory Assessment (PA) untuk menyiapkan para Pandu Tanahair melaksanakan PA. Participatory Assessment  (PA) sebagai metode Gap Assessment untuk menentukan  potensi dan masalah ekologis di desa segera akan dilaksanakan selama 12 hari kedepan. Kebutuhan pemahaman mengenai apa yang akan dilakukan...

Pandu Tanahair Buleleng lakukan Workshop Persiapan PA

Konsorsium Hijau sejak Oktober 2015 menyelenggarakan program pengembangan kapasitas kaum muda sebagai pemimpin yang berwawasan hijau untuk menangani krisis sosial-ekologi. Tujuan dari program ini adalah untuk (1) mengkodifikasi dan menyebarkan pengetahuan lokal untuk menangani krisis sosial-ekologi di tingkat desa, (2) menciptakan keahlian baru yang...

5 MW dari PLTS Oelpuah Bantu Atasi Defisit Listrik

OELAMASI, KOMPAS — Pembangkit listrik tenaga surya milik PT Lembaga Elektronik Nasional di Dusun Bajaneke, Desa Oelpuah, Kecamatan Kupang Tengah, Kabupaten Kupang, Nusa Tenggara Timur, membantu mengatasi defisit PT PLN Kupang. Pembangkit itu menghasilkan listrik 5 megawatt. KOMPAS/KORNELIS KEWA AMASebanyak 2.008 modul PLTS dari PT Lembaga Energi Nasional...

Kolaborasi Penelitian IPB di 4 Target Area MCA-Indonesia

Pembangunan teknologi dan ilmu berkelanjutan adalah strategi yang ditempuh oleh CoE IPB CSS untuk menjadi pusat unggulan terkemuka di berbagai disiplin ilmu. Sebagai bagian dari PETUAH MCA-Indonesia, CoE IPB CSS memiliki agenda kegiatan yang bertujuan untuk mencapai Green Knowledge melalui Knowledge Management Information Systems (KMIS). Kegiatan tersebut...

Teknologi Budidaya Kedelai dalam Kondisi Jenuh Air

Indeks Tanam di kawasan pasang surut pada umumnya tergolong rendah dikarenakan masa tanam yang hanya satu kali dalam setahun, di bulan November-Maret. Indeks Tanam tersebut dapat ditingkatkan dengan mengadopsi pola budidaya padi-padi-kedelai atau kedelai-jagung. Namun permasalahan tidak berhenti disini. Kawasan pasang surut kaya akan unsur pirit (FeS2) yang...

Kolaborasi IPB dengan NREL dalam Studi Kelayakan Green Prosperity di Target Area MCAI

Green Prosperity (GP) Project berupaya untuk mengembangkan kemitraan kolaboratif antara petani dan sektor swasta yang pada akhirnya akan meningkatkan pendapatan rumah tangga dan kegiatan sektor swasta. Proyek-proyek Kemakmuran Hijau yang mengembangkan sektor pertanian dari produksi hingga distribusi komoditas ke pasar akan membangun sinergi antara...

Pengelolaan Air di Lahan Gambut untuk Pertanian dan Perkebunan

Indonesia memiliki luasan lahan gambut dengan total 14,91 juta hektar yang tersebar di Sumatera seluas 6,44 juta hektar (43%), Kalimantan seluas 4,78 juta hektar (32%), dan Pulau Papua seluas 3,9 juta hektar (25%). Lahan gambut adalah tipe ekosistem yang terbentuk akibat kondisi anaerobik (sistem drainase yang buruk) di kawasan rawa pasang surut yang...

Halaman