Berita

You are here

Home / Berita

Menjaga Gambut, Warisan Berharga untuk Anak Cucu

Aku Anak Hebat Sayangi Hutan Hutan Gambut Hutan Negeriku Aku kan Jaga dan Pelihara Hutan Gambut Hutan Milik Kita Semua Riuh suara anak-anak yang menyanyikan sebait lagu dari Kak Dety dan Kak Tommy dari Kampung Dongeng Jambi menambah keceriaan pagi itu (18/4). Sebanyak 107 siswa kelas IV dan V dari SDN 66, SDN 01 dan SDN 132 Kabupaten Muaro...

Penyelamat Gambut Cilik dari Pelalawan

Kabupaten Pelalawan Provinsi Riau memiliki luas 1.240.413,95 Ha dengan wilayah dataran rendah pada umumnya merupakan dataran rawa gambut, dataran aluvium sungai dengan daerah dataran banjirnya. Dataran ini dibentuk oleh endapan aluvium muda dan aluvium tua terdiri dari endapan pasar, danau, lempung, sisa tumbuhan dan gambut. Provinsi Riau, ditetapkan...

Membangun Ketahanan Pangan dari Keluarga

Mengacu pada definisi FAO mengenai ketahanan pangan, maka untuk mencapai kondisi ketahanan pangan harus memenuhi 4 komponen yang harus dipenuhi , yaitu: pertama, kecukupan ketersediaan bahan pangan, kedua, stabilitas ketersediaan bahan pangan tanpa fluktuasi dari musim ke musim atau dari tahun ke tahun, ketiga, aksesibilitas/keterjangkauan terhadap bahan...

Integrasi KLHS dalam RZWP3K, Perlukah?

Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia, dengan 17.504 pulau dan 95.181 kilometer persegi garis pantai.  Lautan Indonesia tidak diragukan merupakan salah satu kawasan laut terkaya di dunia, 80% penduduk Indonesia hidup di kawasan pesisir dan bergantung pada ekosistem laut. Laut adalah hal yang tidak dapat terpisahkan dari kehidupan...

Merebut kembali Kejayaan Rotan di Tana Lotong

Bonehau adalah salah satu kecamatan yang masuk dalam wilayah kabupaten Mamuju dengan luas 962,12 km² yang terdiri dari 9 desa dengan jumlah penduduknya 9.491 jiwa (BPS, 2016). Orang mengenal Bonehau dengan sebutan “Tana Lotong”. Seperti beberapa kacamatan lain di Kabupaten Mamuju, Bonehau ini dilintasi anak sungai dari DAS (Daerah Aliran Sungai) Karama...

Practice Make Perfect : Cara Belajar Petani Desa Napu dan Prailangina

Desa Napu berjarak 67 kilometer dari Kota Waingapu, Ibukota Kabupaten Sumba Timur. Untuk menuju desa tersebut, telah tersedia jalan aspal sepanjang 50 kilometer dan yang belum beraspal 17 kilometer. Topografi Desa Napu didominasi oleh padang luas, berbukit dan lembah serta terletak di bagian pesisir pantai utara bagian barat, Kabupaten Sumba Timur. Secara...

Terangi Pulauku, Mimpi Masyarakat Desa Karampuang

  Mamuju patut berbangga karena memiliki sebuah ikon wisata yang bernama Desa Karampuang atau lazimnya disebut Pulau Karampuang. Hal ini cukup beralasan karena Karampuang adalah pulau kecil yang memiliki potensi wisata alam dan laut yang sangat indah. Inilah yang menjadi salah satu perhatian pemerintah, menjadikan Pulau Karampuang sebagai salah satu...

Menjelajah dan Mengenal Potensi Pesisir Sumba Timur (Part-3)

Rabu, 22 Maret 2017 dari arah kabupaten Sumba Barat, tiga buah mobil melaju menuju kabupaten Sumba Timur - NTT.  Perjalanan ini adalah bagian dari media trip yang diadakan oleh Blue Carbon Consortium (BCC) dengan tujuan untuk menyebarkan informasi mengenai tantangan dan peluang pengelolaan pesisir yang tengah dihadapi di Sumba, menyebarkan informasi...

Kopi Penumbuh Semangat Pengelola HKm

Indonesia, Negara yang terdiri dari  gugusan pulau-pulau nan indah bersatu di dalamnya dan memiliki kekayaan alam yang luar biasa melimpah. Salah satu yang menjadi andalan Indonesia belakangan ini adalah kopi. Jika kita cari tahu ternyata tanaman yang memiliki cita rasa yang khas ini bukanlah tanaman khas Indonesia. Walaupun demikian kita tidak bisa...

Menjelajah dan Mengenal Potensi Pesisir Sumba Barat Daya (Part-2)

Ketiklah ‘sumba barat daya’ di kolom pencarian google, maka yang akan muncul lebih dulu segala hal tentang pesona wisatanya. Pantai dan kampung-kampung adat, pasola dan berbagai ritual marapu, tarian dan tenunan, adalah paket wisata yang bisa dinikmati di kabupaten Sumba Barat Daya – NTT. Blue Carbon Consortium (BCC) yang merupakan kolaborasi antara...

Pages